Pengumuman Seleksi Lanjutan Beasiswa Split-Site Masters Program (SSMP) Cohort 9-2025

Berdasarkan hasil seleksi awal dari PPSDM MKG terkait Pendaftaran Beasiswa Split-Site Masters Program (SSMP) Cohort 9-2025, bersama ini kami sampaikan usulan nama pegawai terlampir untuk mengikuti seleksi ke tahap berikutnya. Selanjutnya kepada para peserta seleksi lanjutan dimaksud diharapkan dapat mencermati informasi Timeline Kegiatan dan Ketentuan Pelaksanaan pada Lampiran II surat. Untuk koordinasi lebih lanjut terkait proses seleksi dapat menghubungi Sdr. Muhammad Subagya Prihatmaja Sains Al Besari (Telp/WA: 0857-4048-2298).
Demikian disampaikan, atas perhatian dan kerja samanya diucapkan terima kasih.